Tepuk dan sorak mengiringi..
Indahnya langit dipenuhi kembang api..
semilir angin ikut bernyanyi..
yang lalu menjadi memori…
Riuhnya bunyi terompet menyatu..
denting gelas yang saling diadu..
doa dan janji yg dipanjatkan..
mulai lagi membuat kenangan..
Leave a Reply